20 Kali Sudah Program “Ngantor Teng Ndeso” Polsek Muntilan Berjalan, Permudah Pelayanan Masyarakat
GemilangNews, MAGELANG – Ngantor Neng Desa adalah program Polsek Muntilan untuk mempermudah masyarakat mengurus surat kepolisian. Program ini dilakukan dengan mendatangi kantor desa setempat. Tujuan program Ngantor Teng Desa adalah…